RAPAT PARIPURNA PANDANGAN UMUM FRAKSI TERHADAP 3 (TIGA) RAPERDA

Dilihat : 1057 Kali, Updated: Senin, 25 Maret 2024
RAPAT PARIPURNA PANDANGAN UMUM FRAKSI TERHADAP 3 (TIGA) RAPERDA

Humas-Setwan -

Bertempat di Ruang Rapat Paripurna, Kamis (22/03/2024), DPRD Kabupaten Banyumas menggelar Rapat Paripurna dengan agenda Pandangan Umum Fraksi Terhadap 3 (Tiga), tentang :

1. Penyertaan Modal Daerah Pada Perseroan Terbatas Bank Pembangunan Daerah Jawa Tengah Tahun 2025-2027.

2. Penyertaan Modal Daerah Pada Perusahaan Umum Daerah Air Minum Tirta Satria Tahun 2025-2028.

3. Penyertaan Modal Daerah Pada Perseroan Terbatas Bank Perkreditan Rakyat Badan Kredit Kecamatan Jawa Tengah (Perseroda) Tahun 2025-2028.

Pandangan Umum Fraksi disampaikan oleh Tati Irawati, A.Md dari Fraksi PKB. Rapat Paripurna dipimpin oleh Wakil Ketua DPRD Kabupaten Banyumas, Dr. H. Supangkat, S.H., M.H dan dihadiri oleh Pimpinan dan Anggota DPRD Kabupaten Banyumas, Pj. Sekda Kabupaten Banyumas Ir. Junaidi, M.T, serta Perwakilan dari BPD Jateng, PDAM Tirta Satria, BPD BKK dan Perwakilan dari OPD terkait.

Komentar